Hari Lupus Sedunia

Hari Lupus Sedunia diperingati setiap tanggal 10 Mei.
Lupus adalah penyakit peradangan kronis yang disebabkan oleh sistem kekebalan tubuh yang menyerang sel, jaringan dan organ tubuh sendiri. Penyakit ini disebut juga penyakit autoimun. Lupus dapat menyerang berbagai organ diantaranya kulit, sendi, sel darah, ginjal, paru-paru, jantung, otak dan sumsum tulang belakang.

Salah satu upaya deteksi lupus adalah dengan periksa lupus sendiri (SALURI).
Ayo bergandengan tangan dan tetap tegar menghadapi lupus.
“Stand for Lupus, Together We Can”.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *